Mengenali penggunaan dan kelebihan Extensometer

Blog Image

Mengenali penggunaan dan kelebihan Extensometer

Extensometer

Extensometer adalah alat yang digunakan dalam pemantauan kestabilan lereng di industri pertambangan khususnya di area tambang terbuka untuk mengukur pergerakan atau deformasi tanah dan batuan. Berikut adalah beberapa kelebihan dari alat extensometer :

*
Pemantauan Deformasi Secara Akurat
Extensometer
dapat mengukur perubahan panjang atau pergeseran dengan tingkat akurasi tinggi, sehingga memungkinkan deteksi dini terhadap potensi longsor atau ketidakstabilan lereng.

* Monitoring
Secara Real-Time
Beberapa jenis extensometer dapat dikoneksikan dengan sistem pemantauan otomatis sehingga data dapat diperoleh secara real-time untuk analisis cepat.

*
Deteksi Dini Potensi Longsor
Dengan pemantauan yang kontinu, extensometer dapat memberikan peringatan dini jika ada pergerakan tanah yang berlebihan, sehingga memungkinkan tindakan mitigasi sebelum terjadi kegagalan lereng.

*
Meningkatkan Keamanan Operasional
Dengan mendeteksi pergerakan lereng lebih awal, alat ini membantu mengurangi risiko kecelakaan kerja akibat runtuhan atau longsor.

* Bisa di
integrasi dengan Sistem Pemantauan Lain
Dapat dikombinasikan dengan sistem pemantauan kestabilan lainnya, seperti Automatic Weather Station, inclinometer dan piezometer, untuk mendapatkan analisis yang lebih komprehensif terhadap kondisi lereng.

*
Mempermudah Analisis Geoteknik
Data yang
dihasilkan dapat digunakan oleh tim geoteknik untuk mengevaluasi stabilitas lereng dan merancang sistem penyangga atau perkuatan yang diperlukan.
Dengan kelebihan-kelebihan ini, extensometer menjadi alat yang sangat penting dalam industri tambang terbuka untuk memastikan kestabilan lereng serta keselamatan pekerja dan infrastruktur

 

Untuk mengetahui lebih lanjut mengenai produk Extensometer GEOSENSE bisa kunjungin halaman direct page produk.






Chat dengan Kami